Cara Membuat Slime Tanpa Lem
Cara membuat slime kebanyakan hanya dibuat mengunakan lem untuk material utamanya, entah lem FOX, Povinal, UHU, maupun lem lainnya. Namun, tahukah kamu kalau sebenarnya slime juga bisa dibuat tanpa lem?
Banyak bahan lainnya yang dapat digunakan sebagai bahan pengganti lem bahkan juga dapat dibuat tanpa bahan pengganti. Penasaran tentang bagaimana cara pembuatannya? Silakan baca pembahasan di bawah ini!
Di bawah ini merupakan cara membuat slime tanpa memakai lem yang dapat kamu praktikkan di rumah.
Apabila bahan sudah disiapkan, langsung saja membuat adonannya dalam sebuah wadah dengan cara mengaduk semua bahan tadi sampai rata. Setelah itu, simpan dalam kulkas kurang lebih 1 hari saja.
Hal pertama yang perlu dilakukan ialah memasukkan bedak ke sebuah wadah, lalu beri air sedikit demi sedikit (silakan ukur kadar air sesuai selera, bila menginginkan tekstur lembek bisa memberikan lebih banyak dan sebaliknya). Beri baby oil sembari terus mengaduk perlahan, dan terakhir beri pewarna agar terlihat cantik. Sebelum di pakai biarkan selama 1 jam untuk mendapatkan tingkat kekentalan yang baik.
Ada hal yang perlu diketahui, membuat slime memakai bahan di atas selain memiliki kelebihan tanpa lem, tetapi pasti juga mempunyai kekurangan. Di antara kelemahan yang ditemui antara lain adalah daya tahan yang kurang lama dan teksturnya kurang begitu elastis seperti halnya memakai lem. Tapi ada hal yang dapat dilakukan supaya lebih awet, dengan cara memasukkan di dalam lemari es bila tak di mainkan.
Banyak bahan lainnya yang dapat digunakan sebagai bahan pengganti lem bahkan juga dapat dibuat tanpa bahan pengganti. Penasaran tentang bagaimana cara pembuatannya? Silakan baca pembahasan di bawah ini!
Di bawah ini merupakan cara membuat slime tanpa memakai lem yang dapat kamu praktikkan di rumah.
Cara Membuat Slime Tanpa Lem Mengunakan Tepung Maizena
Tepung jagung atau kerap disebut meizena merupakan bahan pertama yang dapat digunakan untuk membuat slime berkat sifatnya yang lengket apabila bercampur dengan air. Bahan ini lumayan populer dikalangan pecinta slime. Adapun takaran bahan yang perlu dipersiapkan untuk percobaan pembuatan pertama kalinya adalah sebagai berikut:- Tepung maizena 175m
- Pewarna makanan Minyak sayur 475 mL
- Air secukupnya.
Apabila bahan sudah disiapkan, langsung saja membuat adonannya dalam sebuah wadah dengan cara mengaduk semua bahan tadi sampai rata. Setelah itu, simpan dalam kulkas kurang lebih 1 hari saja.
Membuat Slime Tanpa Lem Memakai Bedak Bayi
Bagi kamu yang suka slime dengan aroma wangi, sangat pas sekali bila mencoba membuatnya memakai bedak bayi, sebab bedak bayi sangatlah wangi serta segar baunya. Kenapa bedak bayi dapat digunakan? Pasti hal tersebut yang terlintas di fikiran kamu. Perlu diketahui bahwa bedak memiliki sifat sama dengan tepung yang akan merekat apabila bercampur dengan bahan cair. Sebagai bahannya siapkan saja:- Baby oil 2 sendok makan
- Air sebanyak 2 gelas
- Pewarna makanan bila diperlukan
Hal pertama yang perlu dilakukan ialah memasukkan bedak ke sebuah wadah, lalu beri air sedikit demi sedikit (silakan ukur kadar air sesuai selera, bila menginginkan tekstur lembek bisa memberikan lebih banyak dan sebaliknya). Beri baby oil sembari terus mengaduk perlahan, dan terakhir beri pewarna agar terlihat cantik. Sebelum di pakai biarkan selama 1 jam untuk mendapatkan tingkat kekentalan yang baik.
Ada hal yang perlu diketahui, membuat slime memakai bahan di atas selain memiliki kelebihan tanpa lem, tetapi pasti juga mempunyai kekurangan. Di antara kelemahan yang ditemui antara lain adalah daya tahan yang kurang lama dan teksturnya kurang begitu elastis seperti halnya memakai lem. Tapi ada hal yang dapat dilakukan supaya lebih awet, dengan cara memasukkan di dalam lemari es bila tak di mainkan.